• Skip to primary navigation
  • Skip to main content
  • Skip to primary sidebar

KepoGaul

Info Seleb Indonesia & Mancanegara

  • Facebook
  • Twitter
  • Whatsapp
  • Line
  • Korea
  • Seleb
  • Hiburan
  • Inspirasi
  • Tokoh
  • Lucu
  • Wisata
  • Cewek
  • Hewan
  • Tanaman
  • Kuliner
  • Ruang Pena
  • Bunda
» Seleb

Tentang Cinta dan Isi Hati dalam Lirik Lagu Bohoso Moto Nella Kharisma

Bagikan:
  • Facebook
  • Twitter
  • Whatsapp
  • Line
Lirik Lagu Bohoso Moto Nella Kharisma - Nella Kharisma
Sumber: YouTube - Khatulistiwa Record

Kamu bisa belajar bahasa osing Banyuwangi jika membaca artikel berisi lirik lagu Bohoso Moto yang dibawakan Nella Kharisma ini. Tak hanya liriknya, di bawah ini kami juga menyediakan terjemahannya dalam bahasa Indonesia dan makna lagunya. Tunggu apa lagi? Simak, yuk!

Video penampilan Nella Kharisma membawakan lagu-lagu dangdut banyak beredar di YouTube. Salah satu aksinya yang terbilang cukup fenomenal adalah ketika Nella Kharisma melantunkan lirik lagu Bohoso Moto yang menggunakan bahasa osing (bahasa lokal) dari daerah Banyuwangi, Jawa Timur.

Kamu sudah tahu lagunya? Kalau belum, artikel ini memaparkan lirik lagu berjudul Bohoso Moto yang beberapa kali dibawakan Nella Kharisma, lho! Dengan membacanya, kamu bisa sekalian belajar bahasa osing, lho!

Jika kamu juga ingin mengetahui artinya dalam bahasa Indonesia, KepoGaul juga menyediakannya di artikel ini. Lebih dari itu, kami pun menguraikan makna lagunya supaya kamu tak perlu susah-susah memikirkan maksud di balik liriknya.

Tak perlu berbasa-basi lagi, mending kamu simak langsung detail mengenai lirik, terjemahan, dan makna di balik lagu Bohoso Moto Nella Kharisma ini, yuk! Siapa tahu isinya bisa menggambarkan apa yang sedang kamu rasakan. Selamat membaca!

Lirik Lagu Bohoso Moto Nella Kharisma

Nong moto biso isun woco
Paran hang riko karepno
Nong ati biso sun rungoni
Sopo hang riko pikiri
Mung isun hang riko angen
Mung isun hang riko arep

Mestine baen kangelan
Riko busek karan isun teko ati
Isun siji-sijine wong hang biso ngerteni
Atin riko welas riko
Sepi mesti nekani mayungi roso noring ati iki
Sepiro pinter riko nutup-nutupi roso tetepo ketoro

Mulo isun hang pantes riko angeni

Nong moto biso isun woco
Paran hang riko karepno
Nong ati biso sun rungoni
Sopo hang riko pikiri
Mung isun hang riko angen
Mung isun hang riko arep

Mestine baen kangelan
Riko busek karan isun teko ati
Isun siji sijine wong hang biso ngerteni
Atin riko welas riko
Sepi mesti nekani mayungi roso noring ati iki
Sepiro pinter riko nutup nutupi roso tetepo ketoro

Mestine baen kangelan
Riko busek karan isun teko ati
Isun siji sijine wong hang biso ngerteni
Atin riko welas riko
Sepi mesti nekani mayungi roso noring ati iki
Sepiro pinter riko nutup nutupi roso tetepo ketoro

Mulo isun hang pantes riko angeni
Mulo isun hang pantes riko angeni

Baca juga: Kumpulan Lagu Young Lex yang Fenomenal dan Kontroversial

Terjemahan

Di mata bisa aku baca
Apa yang kau pikirkan
Di hati bisa aku dengar
Siapa yang kau pikirkan
Hanya aku yang kau impikan
Hanya aku yang kau inginkan

Sudah semestinya sulit
Kau menghapusku dari hati
Aku satu-satunya orang yang bisa mengerti
Hatimu, cintamu
Sepi selalu datang menyelimuti rasa dalam hati
Sepandai apa pun kau tutupi rasa itu tetap terlihat

Karena hanya aku yang pantas kau impikan

Di mata bisa aku baca
Apa yang kau pikirkan
Di hati bisa aku dengar
Siapa yang kau pikirkan
Hanya aku yang kau impikan
Hanya aku yang kau inginkan

Sudah semestinya sulit
Kau menghapusku dari hati
Aku satu-satunya orang yang bisa mengerti
Hatimu, cintamu
Sepi selalu datang menyelimuti rasa dalam hati
Sepandai apa pun kau tutupi rasa itu tetap terlihat

Sudah semestinya sulit
Kau menghapusku dari hati
Aku satu-satunya orang yang bisa mengerti
Hatimu, cintamu
Sepi selalu datang menyelimuti rasa dalam hati
Sepandai apa pun kau tutupi rasa itu tetap terlihat

Karena hanya aku yang pantas kau impikan
Karena hanya aku yang pantas kau impikan

Baca juga: Fakta Mengejutkan tentang Vernon SEVENTEEN

Makna di Balik Lirik Lagu Bohoso Moto

Lirik Lagu Bohoso Moto Nella Kharisma - Nella Kharisma Sumber: YouTube – Khatulistiwa Record

Kiranya, kamu sudah bisa menebak apa maksud di balik lirik lagu Nella Kharisma yang berjudul Bohoso Moto, bukan? Bisa jadi, tebakanmu benar. Bahwasanya, lagu Bohoso Moto memuat lirik yang berbicara tentang seorang wanita yang bisa dengan mudah membaca pikiran kekasih hatinya.

Wanita itu tahu apa yang sedang dirasakan dan dipikirkan sang kekasih, bahkan walau hanya dengan menatap matanya. Oleh karena itu, si pria tidak bisa menyembunyikan perasaannya dan tak mampu berkata bohong mengenai apa yang ia rasakan.

Kemampuan si wanita membaca isi hati pacarnya tentulah tidak berhubungan dengan hal-hal mistis atau horor. Sebab, biasanya seseorang yang sudah saling mencintai dapat sama-sama merasakan perasaan masing-masing.

Melalui lirik lagu Bohoso Moto, Nella Kharisma seolah mewakili perasaan para wanita di luar sana yang telah mengenal pasangannya dengan baik. Sampai-sampai, pasangannya tak perlu harus menjelaskan panjang lebar soal isi hatinya karena semua itu sudah terpancar dari tatapan matanya.

Apakah Kisah Cintamu seperti Tergambar di Lagu Bohoso Moto?

Kamu sudah membaca lirik, terjemahan, dan makna di balik lagu Bohoso Moto, bukan? Kiranya, apa yang diungkapkan Nella Kharisma melalui lagu yang ia lantunkan ini sesuai dengan kisah cintamu bersama pacar.

Kalau benar begitu, lagu ini mestinya bisa kamu gunakan untuk menyampaikan perasaanmu. Bahwasanya, kamu telah cukup mengerti pacarmu sehingga ia tak perlu selalu mengutarakan isi hatinya, mengingat kamu mungkin sudah mengetahui hal itu.

Selain lewat Bohoso Moto, kamu pun bisa mengungkapkan perasaan dengan lagu-lagu dangdut lainnya, baik yang berbahasa Jawa maupun bahasa Indonesia. Kamu hanya perlu memilih di antara artikel-artikel berisi lirik lagu milik Via Vallen, Ayu Ting Ting, Zaskia Gotik, dan lain-lain yang ada di KepoGaul.

← Tak Kalah Keren dari Train to Busan, Inilah 7 Film yang Dibintangi Gong Yoo
Sindiran buat Temanmu yang Bermuka Dua di Lirik Lagu Young Lex Teman Palsu →

TIM DALAM ARTIKEL INI

Penulis
Arintha Ayu

Arintha Ayu Widyaningrum adalah alumni Sastra Indonesia UNS sekaligus seorang penulis artikel nonfiksi yang juga punya banyak jam terbang menulis fiksi, seperti cerpen dan puisi. Terkadang terobsesi menulis skrip untuk film atau sinema televisi. Punya hobi jalan-jalan di dalam maupun luar negeri.

Sidebar Utama

Artikel Terkait

Seleb Indonesia

  • Ini Dia Deretan Artis Tercantik di Indonesia yang Bakal Bikin Kamu Terpesona

  • Profil & Biodata Afgansyah Reza

  • Profil & Biodata Agnes Monica

  • Profil & Biodata Al Ghazali

  • Profil & Biodata Aliando Syarief

  • Profil & Biodata Amanda Manopo

  • Profil & Biodata Ammar Zoni

  • Profil & Biodata Anji Manji

  • Profil & Biodata Arbani Yasiz

  • Profil & Biodata Ariel Tatum

  • Profil & Biodata Armada Band

  • Profil & Biodata Aura Kasih

  • Profil & Biodata Ayu Ting Ting

  • Profil & Biodata Bastian Steel

  • Profil & Biodata Chelsea Islan

  • Profil & Biodata Deddy Corbuzier

  • Profil & Biodata Dewi Persik

  • Profil & Biodata Didi Kempot

  • Profil & Biodata Ernest Prakasa

  • Profil & Biodata Giorgino Abraham

  • Profil & Biodata Iqbaal Ramadhan

  • Profil & Biodata Irish Bella

  • Profil & Biodata Isyana Sarasvati

  • Profil & Biodata Iwan Fals

  • Profil & Biodata Jaz Hayat

  • Profil & Biodata Jefri Nichol

  • Profil & Biodata Jessica Mila

  • Profil & Biodata Jihan Audy

  • Profil & Biodata Judika

  • Profil & Biodata Julia Perez

  • Profil & Biodata Kartika Putri

  • Profil & Biodata Lengkap Bryan Domani

  • Profil & Biodata Gus Azmi Askandar

  • Profil & Biodata Megan Domani

  • Profil & Biodata Luna Maya

  • Profil & Biodata Marion Jola

  • Profil & Biodata Maudy Ayunda

  • Profil & Biodata Mikha Tambayong

  • Profil & Biodata Nagita Slavina

  • Profil & Biodata Natasha Wilona

  • Profil dan Biodata Nella Kharisma

  • Profil & Biodata Nikita Mirzani

  • Profil & Biodata Nissa Sabyan

  • Profil & Biodata NOAH Band

  • Profil & Biodata Pevita Pearce

  • Profil & Biodata Prilly Latuconsina

  • Profil & Biodata Raffi Ahmad

  • Profil & Biodata Raisa Andriana

  • Profil & Biodata Raline Shah

  • Profil & Biodata Ranty Maria

  • Profil & Biodata Rizky Febian

  • Profil & Biodata Rizky Nazar

  • Profil & Biodata Siti Badriah

  • Profil & Biodata Stefan William

  • Profil & Biodata Syahrini

  • Profil & Biodata Vanesha Prescilla

  • Profil & Biodata Verrell Bramasta

  • Profil & Biodata Via Vallen

  • Profil & Biodata Virgoun

  • Profil & Biodata Virzha

  • Profil & Biodata Young Lex

  • Profil dan Biodata Zaskia Gotik

  • Profil & Biodata Tulus

Seleb Internasional

  • Profil & Biodata Adele

  • Profil & Biodata Ariana Grande

  • Profil & Biodata Bae Suzy (Eks Miss A)

  • Profil & Biodata BLACKPINK

  • Profil & Biodata Bruno Mars

  • Profil & Biodata BTS

  • Profil & Biodata Camila Cabello

  • Profil & Biodata Charlie Puth

  • Profil & Biodata Coldplay

  • Profil & Biodata Cristiano Ronaldo

  • Profil & Biodata DJ Alan Walker

  • Profil & Biodata Dua Lipa

  • Profil & Biodata Ed Sheeran

  • Profil & Biodata EXO

  • Profil & Biodata GFriend

  • Profil & Biodata Gong Yoo

  • Profil & Biodata GOT7

  • Profil & Biodata iKON

  • Profil & Biodata ITZY

  • Profil & Biodata IU

  • Profil & Biodata IZONE

  • Profil & Biodata Ji Chang Wook

  • Profil & Biodata Justin Bieber

  • Profil & Biodata Kim Ji Won

  • Profil & Biodata Kim So Hyun

  • Profil & Biodata Kim Soo Hyun

  • Profil & Biodata Kim Woo Bin

  • Profil & Biodata Lee Dong Wook

  • Profil & Biodata Lee Jong Suk

  • Profil & Biodata Lee Min Ho

  • Profil & Biodata Lengkap Daniel Padilla

  • Profil & Biodata Lionel Messi

  • Profil & Biodata Mohamed Salah

  • Profil & Biodata Momoland

  • Profil & Biodata Nam Joo Hyuk

  • Profil & Biodata NCT

  • Profil & Biodata Neymar Jr

  • Profil & Biodata Park Bogum

  • Profil & Biodata Park Seo Joon

  • Profil & Biodata Park Shin Hye

  • Profil & Biodata Red Velvet

  • Profil & Biodata Selena Gomez

  • Profil & Biodata SEVENTEEN

  • Profil & Biodata Shahrukh Khan

  • Profil & Biodata Shawn Mendes

  • Profil & Biodata SNSD

  • Profil & Biodata Song Hye Kyo

  • Profil & Biodata Song Joong Ki

  • Profil & Biodata Stray Kids

  • Profil & Biodata Super Junior

  • Profil & Biodata Taylor Swift

  • Profil & Biodata The Chainsmokers

  • Profil & Biodata TWICE

  • Profil & Biodata TXT

  • Profil & Biodata Valentino Rossi

  • Profil & Biodata Wanna One

  • Profil & Biodata Westlife

  • Profil & Biodata Winner

  • Profil & Biodata Zayn Malik

  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Persyaratan Penggunaan
  • Kebijakan Privasi

Copyright © 2023 KepoGaul.com Praktis Media Network. All Rights Reserved.